-->

Kamis, 20 November 2014

Mimin SlideSeo

Cara Mengganti Tampilan Cursor (Mouse) di Blog


Sebenarnya sich ada banyak script untuk memasang cursor pada blog supaya terlihat lebih atraktif dan menarik. Di posting kali ini saya akan memberikan tutorial tentang bagaimana memasang custom cursor pada blogspot, yah walaupun sudah banyak blog2 yang sudah menulis tentang ini sebelumnya... Hehehehe... tapi tak apalah awak tulis kembali ( duh bahasa mana nih... :D hehehe ) Langsung aja yup kalian ikutan langkah2 berikut ini.

Instruksi Dasar :
  1. Login Blog terlebih dahulu.
  2. Pilih Layout untuk memulai pengeditan pada Blog yang diinginkan
  3. Pilih Tab Edit HTML
  4. Cari kode ]]></b:skin> untuk mempermudah pencarian kode tersebut dapat dipergunakan fasilitas Findpada web browser. Sebagai contoh pada browser Mozilla Firefox ditunjukkan pada Menu Bar -> Edit -> Find (Alt+E+F) atau dengan menekan kombinasi tombol (Ctrl + F)
  5. Penempatan Kode custom cursor berikut ini anda letakkan diatas kode ]]></b:skin>.


HTML,BODY,a {cursor:url(Letakkan Url cursor default disini),auto;}a:hover{cursor:url(Letakkan Url cursor link disini),auto;}

Setelah Kode dan url cursor telah dimasukkan lalu Simpan perubahan dan bisa dilihat hasilnya :)

Cursor Default : 

http://lh4.ggpht.com/_TWC8zfBIdik/S-azAjwjYKI/AAAAAAAAAxg/vcB1bh9X0CM/roxxcur1.png

Cursor Link : 
http://lh6.ggpht.com/_TWC8zfBIdik/S-azAn6JodI/AAAAAAAAAxk/kdC4_mmwr9c/roxxcur2.png

Dapatkan Cursor - cursor lucu dan menarik pada link berikut ini :

   1. http://www.cursors-4u.com   2. http://www.myspacecursor.net
   3. http://www.totallyfreecursors.com
   4. http://www.123cursors.com
   5. http://www.anicursor.com 
   6. http://moocursors.com/

Sekian tutorial Cara pasang custom cursor di blogspot semoga bermanfaat. Terimakas

Share this

Get Short URLloading short url
Disqus
Blogger
Pilih Sistem Komentar Yang Anda Sukai
How to style text in Disqus comments:
  • To write a bold letter please use <strong></strong> or <b></b>.
  • To write a italic letter please use <em></em> or <i></i>.
  • To write a underline letter please use <u></u>.
  • To write a strikethrought letter please use <strike></strike>.
  • To write HTML code, please use <code></code> or <pre></pre> or <pre><code></code></pre>.
    And use parse tool below to easy get the style.
Show Parser Box

- http://disq.us/p/[ID DISQUS] - lihat di sini.

strong em u strike
pre code pre code spoiler
embed

Kebijakan berkomentar akan dihapus, jika tidak sesuai dengan aturan dibawah ini, Demi kenyamanan kita bersama :

» Menggunakan bahasa yang tidak sopan (Sara, Pornografi, Menyinggung)
» Duplikat komentar
» Komentar menautkan link secara langsung
» Komentar tidak berkaitan dengan artikel
» Judul Komentar Berupa Promosi

Bila Anda punya nama atau blog gunakan komentar sebagai "Name/ URL".

Sebelumnya Saya minta maaf yang sebesar-besarnya jika komentar anda belum sempat dibalas.

Emoticon

© - All Rights Reserved | Created With - Powered By Blogger

Like this blog? Keep us running by whitelisting this blog in your ad blocker.

This is how to whitelisting this blog in your ad blocker.

Thank you!

×